#Turki
Berita 14 Oktober 2025
Internasional
Rencana Rekonstruksi Jalur Gaza, Turki-Uni Eropa Nyatakan Siap
Turki dan Uni Eropa menyatakan siap untuk melakukan rekonstruksi Jalur Gaza. Sejak serangan Israel Oktober 2023 yang menewaskan lebih dari 67.800 warga Palestina di wilayah tersebut membuat sebagian besar Jalur Gaza tak layak huni.
Sport 11 September 2025
Onana ke Trabzonspor, Tanpa Ada Fulus Masuk ke Kas MU
Manchester United resmi melepas Andre Onana ke klub Turki, Trabzonspor dengan status pinjaman hingga Juni 2026. Namun, yang mengejutkan publik adalah fakta bahwa kesepakatan ini tidak menyertakan klausul pembelian maupun biaya peminjaman.
Sport 6 September 2025
Alasan Mees Hilgers Tak Hadir ke Timnas Indonesia Terkuak
Mess Hilgers menyampaikan permintaan maafnya setelah Timnas Indonesia menyelesaikan satu pertandingan di FIFA Matchday-nya. Pemain FC Twente ini menyatakan sangat menyesal tidak bisa bergabung ke Timnas Indonesia untuk saat ini.
Berita 18 Agustus 2025
TNI AD Perkenalkan Rudal Balistik KHAN di HUT RI ke-80, Asean Keder!
Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) resmi memperkenalkan sistem rudal balistik taktis KHAN buatan Roketsan, Turki. Rudal ini diperkenalkan ke publik tanah air bertepatan dengan peringatan HUT RI ke-80, Minggu (17/8/2025).
Sport 1 Agustus 2025
Dipermanenkan Galatasaray, Osimhen Pemain Termahal di Liga Turki
Pemain asal Nigeria Viktor Osimhen menjadi pemain termahal di Liga Turki, setelah Galatasaray secara resmi mengumumkan perekrutannya. Victor Osimhen dibeli dari Napoli dengan biaya transfer fantastis sebesar €75 juta.
Sport 1 Juli 2025
Terlunta di Luar Negeri, Ronaldo Pulang, Gabung Semen Padang
Liga Indonesia bersiap menyambut kembalinya salah satu pemain muda yang pernah bersinar. Di adalah Ronaldo Kwateh, pemain asal Yogyakarta, yang akhirnya memutuskan pulang ke tanah air. Setelah dua tahun berpetualang di luar negeri, Ronaldo
Sport 19 Juni 2025
Mumpung Lagi Gratis, Fenerbahce dan Mourinho Dekati Neymar!
Status bebas transfer yang saat ini dialami Neymar membuat klub raksasa Turki, Fenerbahce tertarik untuk mendekatinya. Klub yang dilatih Jose Mourinho ini sangat berharap bisa mendapatkan jasa bintang asal Brasi ini mumpung lagi gratis.
Kuliner 11 Januari 2025
Kebab, Hidangan Ikonik Timur Tengah dengan Ragam Variasi
Kebab adalah hidangan terkenal yang berasal dari Timur Tengah atau Asia Tengah. Makanan ini biasanya terdiri dari potongan kecil daging seperti domba, sapi, atau kadang-kadang ayam, dipadukan dengan sayuran dan dipanggang di atas tusuk sate.
Sport 2 Juli 2024
Euro 2024
Austria vs Turki, Adu Sengit Dua Tim Kuda Hitam di Euro 2024
Red Bull Arena, di kota Leipzig Jerman, Rabu (3/7/2024) dinihari akan menjadi tempat bertemunya dua kuda hitam di arena Euro 2024. Austria vs Turki, akan sama-sama menjadi tim kejutan jika mampu melaju ke perempat final Euro 2024.
Sport 18 Juni 2024
Euro 2024
Timnas Turki Hadapi Semangat Tim Debutan di Piala Eropa 2024
Timnas Turki akan berhadapan dengan tim debutan di Piala Eropa 2024 atau Euro 2024, Georgia. Pertandingan di Grup F Euro 2024, akan berlagsung di Singnal Iduna Park Stadium, Selasa (18/6/2024) mulai pukul 23.00 WIB.






