#Trump
Berita 16 Juli 2025
Taj Yasin Sambangi Perusahaan Pengekspor Rajungan di Kudus
Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin menyambangi PT Muria Bahari Indonesia, Rabu (16/7/2025). Kunjungannya dilakukan untuk memastikan keberlanjutan ekspor hasil laut setelah adanya kebijakan Tarif Trump, Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.
Sport 11 Juli 2025
Imbas Tarif Impor Trump, Industri Furnitur Jepara Bisa Terkapar
Kebijakan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump, tentang tarif impor 32 persen mengancam industri furnitur di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng). Saat ini sudah ada penurunan order hingga 50 persen, sehingga bisa saja industri Furnitur Jepar
Berita 13 April 2025
Perlindungan Ekonomi Dibutuhkan untuk Hadapi Efek Trump
Anggota Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Chatib Basri menekankan pentingnya perlindungan terhadap ekonomi domestik guna menjaga ketahanan Indonesia. Itu diperlukan di tengah dampak kebijakan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump






