#Tol-kudus

Berita 29 Juli 2024
Proyek Tol Demak-Tuban di Kudus: Berpotensi Tak Ada Rest Area
Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, pernah mengusulkan untuk bisa mendapat jatah rest area bilamana nanti pembangunan Tol Demak-Tuban berjalan di Kudus. Kabar terbarunya harapan tersebut sepertinya pupus. Kudus berpotensi tak dapat rest area.

Berita 10 Juli 2024
Kudus Siap Dilalui Proyek Pembangunan Jalan Tol Demak-Tuban, Tapi
Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, sejatinya sudah siap untuk menjadi salah satu daerah yang akan dibangun Tol Demak-Tuban. Masyarakat di desa-desa yang dilalui tol juga sudah menantikan proyek Pembangunan ini dengan gembira.

Berita 15 Juni 2024
Pembangunan Tol Kudus, Spekulan Tanah Mulai Wira-Wiri di Kesambi
Pembangun Tol Demak-Tuban yang melewati Kabupaten Kudus, Jawa Tengah kini ditunggu banyak kalangan. Termasuk para spekulan tanah yang mulai wira-wiri menawar tanah-tanah milik warga di Desa Kesambi, Kecamatan Mejobo, Kudus.

Berita 13 Juni 2024
Pj Bupati Berharap Pembangunan Tol di Kudus Segera Berproses
royek pembangunan jalan tol Demak-Tuban dari pemerintah pusat, direncanakan bakal melewati sembilan desa dan 3 kecamatan di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah. Pj Bupati HM Hasan Chabibie pun berharap pembangunan tol di bagian Kudus segera bisa berproses.

Berita 12 Juni 2024
Pembebasan Lahan Jalan Tol Demak-Tuban di Kudus, Ini Progresnya
Proyek pembangunan jalan tol Demak-Tuban dari pemerintah pusat, direncanakan bakal melewati sembilan desa dan 3 kecamatan di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah. Pembebasan lahan untuk Tol Kudus pun direncanakan berlangsung pada tahun 2024 ini.

Berita 28 Agustus 2023
Tol Demak-Tuban Dimulai 2025, Pembebasan Lahan di Kudus 2024
Bupati Kudus HM Hartopo mengatakan proyek pengerjaan Tol Demak-Tuban Tuban yang akan melintasi Kabupaten Kudus, Jawa Tengahdirencanakan akan dimulai tahun 2025. Sementara untuk pembebasan lahannya, dimulai tahun 2024 mendatang.