Rabu, 19 November 2025
Kabupaten Garut di Provinsi Jawa Barat merupakan salah satu daerah yang akan menjadi perlintasan jalan tol Cileunyi-Garut-Tasikmalaya atau yang disingkat Tol Cigatas.