Cegah Terorisme, 79 SMA-SMK di Jateng Terapkan Program Sekolah Damai
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng) mencatat sudah ada 79 SMA dan SMK Negeri di bawah naungan Pemprov Jateng yang menerapkan program sekolah damai untuk mencegah terorisme sejak dini.