#Sekda-jateng

Jateng 16 Maret 2025
Percepat Capaian Program, Pemprov Jateng Gandeng 44 Perguruan Tinggi
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan berkolaborasi dengan 44 perguruan tinggi di wilayahnya, untuk mempercepat capaian program yang dicanangkan oleh Gubernur dan Wakil Gubernur Jateng, Ahmad Luthfi dan Taj Yasin.

Berita 18 Desember 2024
Sekda Jateng Resmikan Gedung Baru Sekolah Luar Biasa Lasem Rembang
Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri Lasem kini memiliki gedung baru yang berlokasi di Jalan Pantura Rembang-Lasem, Desa Pasar Banggi. Gedung baru ini dirancang untuk memberikan kenyamanan lebih bagi siswa berkebutuhan khusus.

Jateng 19 November 2024
16 Tahun Nebeng, SMKN 1 Karangjambu Purbalingga Kini Punya Gedung Baru
SMKN 1 Karangjambu, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, akhirnya memiliki gedung sekolah sendiri. Selama belasan tahun sebelumnya, proses pembelajaran siswa SMKN 1 Karangjambu nebeng atau menumpang di sekolah lain.

Jateng 26 September 2024
Kukuhkan Dewan Sumber Daya Air Jawa Tengah, Ini Pesan Sekda Jateng
Anggota Dewan Sumber Daya Air (SDA) Jateng periode 2024-2029 resmi dikukuhkan, Kamis (26/9/2024). Pengukuhan 43 anggota Dewan SDA ini dilakukan Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, Sumarno di Gedung B Kantor Setda Provinsi Jawa Tengah.

Jateng 17 September 2024
Pariwisata Jateng Perlu Dikembangkan untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Tengah, Sumarno menilai, potensi sektor pariwisata berbagai daerah di Jateng sangat luar biasa. Diantaranya potensi wisata pantai di Kebumen dengan pesona pantai selatan dan Pekalongan dengan keindahan pantai u