Rabu, 19 November 2025
Kontingen Jawa Tengah atau kontingen Jateng berhasil mendominasi dua cabor sekaligus di ajang Pekan Olahraga Nasional PON Bela Diri Kudus 2025. Dua cabor itu yakni Sambo dan Pencak Silat.
Kontingen Jawa Tengah pada cabang olahraga bela diri sambo tengah dalam optimisme yang tinggi untuk menjadi juara umum cabor tersebut di PON Bela Diri Kudus 2025.
Dalam beberapa hari terakhir penyelenggaraan PON Bela Diri Kudus 2025, dua atlet kontingen Jawa Tengah asal Kudus sukses menorehkan prestasi membanggakan di kandang sendiri.