Romano Sebut Romelu Lukaku Sedang Dinego Napoli
Pakar transfer dunia Fabrizio Romano, mengabarkan masa depan Romelu Lukaku. Peyerang internasional Belgia itu disebutnya memiliki perkembangan cukup jelas setelah Napoli resmi melakukan negosiasi dengan Chelsea.