#Prakiraan-cuaca-semarang
`
Jateng 2 September 2024
Prakiraan Cuaca Semarang: Pagi Cerah Berawan, Malam Berawan Tebal
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca untuk hari ini, Senin (2/9/2024). Hasilnya, diketahui jika Semarang, Jawa Tengah, akan didominasi cuaca cerah berawan pada pagi ini. Sedangkan malamnya akan berawan tebal.






