#Pound-fit
`
Berita 13 April 2025
Kampanye Beat Diabetes, Ajak Warga Kudus Hidup Sehat Usai Lebaran
Usai libur panjang Lebaran, Komunitas Pound Fit Kudus bersama Tropicana Slim menggelar acara kampanye hidup sehat bertajuk Beat Diabetes yang diadakan di Serua Coffee, Kudus. Acara ini menarik perhatian sejumlah kalangan di Kudus.






