#Polres-grobogan

Berita 24 Maret 2025
Senangnya Puluhan Lansia Grobogan Diajak Berbelanja Sembako, Gratis!
Menjelang Hari Raya Idulfitri 1446 H, Kapolres Grobogan AKBP Ike Yulianto bersama Ketua Bhayangkari Cabang Grobogan, Ratih Ike Yulianto mengajak sejumlah lansia berbelanja sembako di salah satu mal di Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, Senin

Berita 23 Maret 2025
Ramai Pengunjung, Sterilisasi Mal di Grobogan Libatkan Anjing Pelacak
Jelang Idulfitri, Satgas Preventif Operasi Ketupat Candi 2025 Polres Grobogan melakukan sterilisasi di sejumlah pusat perbelanjaan di Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, Minggu (23/3/2025). Sterilisasi turut melibatkan anjing pelacak.

Berita 14 Maret 2025
Ukur Banner di Atap Warung, Pemuda di Grobogan Meninggal Kesetrum
Seorang pemuda bernama Dimas Agus Kyrdiyono (21) meninggal usai kesetrum listrik saat mengukur banner di atap sebuah warung makan di Jalan R Suprapto Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, Jumat (14/3/2025) sore.

Berita 13 Maret 2025
Polisi dan Wartawan Grobogan Bagi-Bagi Takjil di Perempatan Jalan
Polres Grobogan bersama wartawan yang tergabung dengan PWI Grobogan dan IJTI Muria Raya bagi-bagi takjil, Kamis (13/3/2025) sore. Dua ratusan paket takjil ludes dalam waktu beberapa menit saja di perempatan jalan raya depan Mapolres Grobogan.

Berita 21 Februari 2025
Jelang Ramadan, Polres Grobogan Ungkap Ratusan Kasus Terkait Kamtibmas
Polres Grobogan, Jawa Tengah mengungkap ratusan kasus terkait kamtibmas jelang Ramadan dan Idulfitri tahun ini. Hal itu terungkap dalam Konferensi Pers yang digelar di Mapolres setempat, Jumat (21/2/2025).