Sah! Ary Bachtiar Jabat Pj Sekda Jepara
Bupati Jepara, Witiarso Utomo resmi melantik Ary Bachtiar sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Jepara, Senin (21/4/2025) sore. Pelantikan itu setelah mendapatkan restu dari Gubernr Jawa Tengah, AKhmad Luthfi.