#Pertanian

Berita 30 Desember 2024
Apresiasi Pejuang Ketahanan Pangan, Bupati Blora Beri Penghargaan
Pemerintah Kabupaten Blora memberikan apresiasi tinggi kepada insan dan instansi yang berkontribusi dalam mewujudkan ketahanan pangan. Bupati Blora, Arief Rohman, secara langsung menyerahkan penghargaan kepada para pejuang ketahanan pangan di Pendopo

Berita 14 Oktober 2024
Hari Pangan Sedunia, Momentum Wujudkan Swasembada Pangan
Hari Pangan Sedunia yang jatuh pada 16 Oktober diharapkan bisa menjadi momentum mewujudkan swasembada pangan nasional. Pernyataan ini disampaikan pakar pertanian Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Prof Suprayogi.

Berita 9 Oktober 2024
Perluasan Area Tanam, Dipertan Kudus Salurkan 11 Pompa Air
Sebanyak 11 pompa air bantuan pemerintah disalurkan oleh Dinas Pertanian dan Pangan (Dispertan) Kabupaten Kudus kepada para petani pada Rabu (9/10/2024). Penyaluran tahap terakhir ini dilakukan di Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kecamatan Undaan.

Berita 10 September 2024
Dispertan Kudus Yakin Pertanian Kudus Aman dari Kekeringan Tahun Ini
Dinas Pertanian dan Pangan (Dispertan) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah yakin pertanian di Kudus aman dari ancaman kekeringan tahun ini. Hal ini tak lepas dari perencanaan yang sudah dilakukan sejak jauh-jauh hari.

Berita 16 Agustus 2024
Pada 2025 Indonesia Ditarget Jadi Eksportir Utama Komoditas Pertanian
Indonesia ditargetkan bisa menjadi eksportir utama untuk komoditas pertanian. Target itu dipatok sudah bisa tercapai pada 2025 mendatang, dengan menjadi negara di posisi pertama untuk ekspor komoditas pertanian.

Jateng 3 Agustus 2024
Pj Gubernur Jateng Ajak Penyuluh Dongkrak Produktivitas Pertanian
Penjabat atau Pj Gubernur Jateng mengajak para penyuluh pertanian untuk ikut mendongkrak produktivitas pertanian. Salah satunya dengan meminta para penyuluh memotovasi dan melakukan pendampingan para petani dari tanam hingga panen.

Berita 13 Maret 2024
Sawah Menyusut 1,9 Juta Ha, Ini Upaya Mentan Jaga Produksi Padi
Jumlah luas areal sawah menurun dalam kurun Oktober 2023 sampai Februari 2024 yang berpengaruh terhadap produksi padi. Penurunan mencapai 1,9 juta hektare (ha) atau 26,2 persen dibandingkan tahun sebelumnya yang mencapai 7,44 juta ha.

Berita 4 Oktober 2023
Hasil Sensus, Usaha Pertanian di Kudus Turun Tiap Tahun
Sektor usaha pertanian dan rumah tangga pertanian di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, selalu mengalami penurunan dari tahun ke tahun. Hal tersebut diketahui dari hasil sementara Sensus Pertanian tahun 2023 yang kini masih diolah Badan Pusat Statistik Ku