Dewan Pengupahan Usulkan UMK Jepara 2025 Naik 6,5 Persen
Dewan Pengupahan Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, telah selesai membahas kenaikan Upah Minimum Kabupaten (UMK) tahun 2025, Jumat (6/12/2024). Hasilnya, UMK Jepara diusulkan naik sebesar 6,5 persen.