#Pemkab-rembang
Berita 13 Juli 2024
Peringati Hari Koperasi, Pemkab Rembang Bagikan 400 Paket Sembako
Beragam kegiatan dilakukan Pemkab Rembang, Jawa Tengah dalam rangka memperingati Hari Koperasi ke-77. Salah satunya berupa pembagian 400 paket sembako kepada warga kurang mampu di halaman kantor Bupati Rembang, Jumat (12/7/2024).
Berita 7 Juni 2024
Pemkab Rembang Rilis Buku Statistik Sektoral 2024, Ini Isinya
Pemkab Rembang, Jawa Tengah resmi merilis buku Statistik Sektoral Kabupaten Rembang 2024 untuk pertama kalinya. Buku ini merupakan media diseminasi baru yang diterbitkan oleh Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Rembang.
Berita 6 Juni 2024
Dukung Kebutuhan Petani, Pemkab Rembang Siapkan Listrik di Sawah
Pemkab Rembang, Jawa Tengah bekerjasama dengan PLN berencana menyediakan sumber listrik di area persawahan. Langkah ini diambil untuk memenuhi kebutuhan petani akan listrik yang terjangkau guna mengoperasikan pompa air saat mengairi sawah.






