#Nelayan

Berita 10 Desember 2024
BPBD Rembang Imbau Warga Pesisir Waspada Gelombang Tinggi
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Rembang, Jawa Tengah, mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan dan mengambil langkah antisipasi terhadap gelombang tinggi. Khususnya, bagi warga yang berada di daerah pesisir.

Berita 13 November 2024
Pilkada Pati 2024
Debat Pilkada Pati, Novi Sebut Ikan Impor dari China Banjiri Juwana
Debat Pemilihan Kepala Daerah atau Pilkada Pati 2024 diwarnai lempar pertanyaan dan gagasan masing-masing calon. Dalam kesempatan ini, calon wakil Bupati Pati nomor urut 3, Eko Novi Yulianto mengatakan jika ikan impor membanjiri Juwana.

Berita 26 Oktober 2024
Pilkada Rembang 2024
Kompak, Nelayan Rembang Dukung Vivit-Umam di Pilkada Rembang
Sejumlah nelayan di kawasan pesisir Desa Gegunung Kulon dan Genunung Wetan, Kecamatan Rembang kompak mendukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Rembang nomor urut 1 Vivit-Umam di Pilkada Rembang 2024.

Berita 23 Oktober 2024
Pilkada Rembang 2024
Mbak Vivit Blusukan di Kampung Nelayan Rembang, Bawa Program Ini
Calon Bupati (Cabup) Rembang, Vivit Dinarini Antasari atau akrab dipanggil Mbak Vivit blusukan di kampung nelayan, Desa Gegunung Kulon dan Gegunung Wetan, Selasa (22/10/2024) sore. Warga pun bungah.

Berita 17 Oktober 2024
Ombak Besar, Puluhan Nelayan Sukabumi Tak Bisa pulang, Tiga Hilang
Puluhan nelayan yang berada di dermaga PT Sumber Baja Prima (SBP) di Desa Buniasih, Kecamatan Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, tidak bisa pulang karena ombak besar. Bahkan tiga diantaranya sudah dinyatakan hilang.

Berita 31 Agustus 2024
Keren! Warga Jepara Ini Bikin Alat Komunikasi Gratis untuk Nelayan
Hadi Bindowi (42) kembali membuat orang terheran-heran. Betapa tidak, setelah sempat viral memasang WiFi di Puncak 29 dan Natasangin secara gratis, kini dia membuat inovasi alat komunikasi gratis untuk nelayan.