#Mtsn-1-pati

Berita 26 Juni 2024
Siswa MTsN 1 Pati Sabet Emas Olimpiade Matematika Nasional
Prestasi hebat diraih siswa MTsN 1 Pati, Faiz Rifki Andhika. Ia kembali mengharumkan nama sekolahnya saat merebut medali emas di olimpiade matematika, di OMNAS (Olimpiade Nasional) ke-13 di Surabaya, Minggu (23/6/2024) lalu.

Edukasi 29 April 2024
MTsN 1 Pati Raih 3 Medali Olimpiade Matematika di Thailand
Kabar menggembirakan kembali datang dari dunia pendidikan di Kabupaten Pati, Jawa Tengah. Sebanyak tiga siswa MTsN 1 Pati berhasil meraih tiga medali di ajang Thailand International Mathematical Olympiad (TIMO), di Bangkok, Thailand.

Berita 24 April 2024
Siswa MTsN 1 Pati Ikuti Final Olimpiade Matematika di Thailand
Tiga siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 1 Pati bertolak ke Thailand untuk mengikuti Final Round Thailand International Mathematic Olympiad (TIMO). Babak final TIMO akan berlangsung 24 - 29 April 2024 di Bangkok, Thailand.