Progam MBG di Pati Dimulai, Siapkan Seribu Porsi untuk Dua Sekolah
Program makan bergizi gratis atau MBG di Kabupaten Pati dimulai hari ini, Senin (13/1/2025). Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) menyiapkan 1.002 porsi untuk dua sekolahan di Kabupaten Pati.