Kamis, 20 November 2025
Kabar Mat Solar meninggal tak hanya menjadi duka bagi keluarganya. Namun juga dirasakan betul oleh Rieke Diah Pitaloka.
Kabar duka menyelimuti dunia perfilman Indonesia. Komedian Nasrullah alias Mat Solar Mat Solar meninggal, Senin (17/3/2025).