Rabu, 19 Februari 2025
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) memberikan Penghargaan Adiwiyata kepada 53 madrasah dari berbagai wilayah Indonesia. Sebanyak 41 madrasah menerima Penghargaan Adiwiyata Nasional
Dua madrasah di Kabupaten Pati, yakni Madrasah Tsanawi Negeri (MTsN) 1 Pati dan Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Pati meraih predikat Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi.