#Kuliner-khas-pati
`
Kuliner 24 Agustus 2024
Jadi Warisan Budaya, Begini Nikmatnya Nasi Gandul Khas Pati
Nasi Gandul ditetapkan menjadi Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemdikbudristek). Makanan khas Pati ini pun patut dinikmati saat mengunjungi Bumi Mina Tani.






