#Kpop
Hiburan 9 Juli 2024
Jennie BLACKPINK Vaping di Ruangan, Agensi Minta Maaf
Idol K-pop ternama Jennie BLACKPINK baru-baru ini menjadi sorotan warganet usai videonya tengah mengjhisap rokok elektrik alias vaping di dalam ruangan beredar di komunitas media sosial. Jennie bahkan kedapatan meniupkan asap ke arah staf.
Hiburan 29 Juni 2024
Penggemar TWS, Buruan ke Sini, Ada Kafe Spesial untuk Kalian!
Platform Streaming lagu online Spotify bekerja sama dengan boy group K-pop asal Korea Selatan TWS untuk proyek 24/7 Cafe di Jakarta. Kafe ini merupakan kafe pop-up untuk 42 (basis penggemar TWS) di Indonesia yang sedang merayakan perilisan album.
Hiburan 19 Juni 2024
BTS Jadi Idol Group K-Pop Paling Popular di Bulan Juni
Bangtan Boys alias BTS menduduki puncak daftar idol group K-pop di bulan Juni ini setelah terjadi peningkatan peningkatan besar dalam indeks reputasi brand mereka sebesar 177,09 persen, menjadikan skor total mereka untuk bulan Juni menjadi 6.669.376.
Hiburan 5 Juni 2024
Girl Group K-Pop IVE Gelar Konser di Indonesia Agustus 2024
IVE, Girl Group K-Pop asal Korea Selatan yang sedang naik daun, akan tampil di Indonesia dalam rangkaian konser mereka yang bertajuk "The 1st World Tour Show What I Have". Konser ini dijadwalkan berlangsung pada 24 Agustus 2024.
Hiburan 4 Juni 2024
Jeon Hye Jin Kembali ke Layar Kaca, Main Drakor Riding Life
Aktris terkenal asal Korea Selatan Jeon Hye Jin mengumumkan bahwa dirinya akan kembali tampil di layar kaca melalui drama baru bertajuk "Riding Life". Ini merupakan proyek pertamanya setelah kepergian suaminya, aktor Lee Sun Kyun, akhir tahun lalu.
Hiburan 3 Juni 2024
Suho Tambahkan Jakarta dan Sejumlah Negara Lain di Konser Solonya
Kabar gembira bagi para penggemar Suho dan EXO di seluruh Asia, khususnya Indonesia! Tur konser solo Suho yang akan datang, yakni "SU:HOME," akhirnya memasukkan Jakarta sebagai salah satu kota yang akan disambangi sang artis K-pop itu.
Hiburan 17 Mei 2024
Single Anyar Mark Puncaki Tangga Lagu iTunes di Penjuru Dunia
Mark NCT membuat gebrakan besar di tangga musik internasional dengan single barunya "200." Lagu yang dirilis pada 16 Mei pukul 6 sore KST itu berhasil menduduki puncak tangga lagu iTunes di berbagai negara di Jumat (17/5/2024) hari ini.






