#Kota-magelang

Jateng 27 September 2024
Kota Magelang Raih Anugerah Anindhita Wistara Data Terbaik Nasional
Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah, berhasil meraih prestasi tingkat nasional berupa Anugerah Anindhita Wistara Data dari BPS RI atas komitmen dan capaian Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS) terbaik.

Jateng 17 September 2024
Berlangsung Meriah, Magelang Ethno Carnival 2024 Pukau Ribuan Warga
Pelaksanaan event Magelang Ethno Carnival (MEC) 2024 berlangsung meriah. Bahkan, event ini berhasil memukau ribuan warga Kota Magelang dan sekitarnya di kawasan Alun-alun Kota Magelang, Jawa Tengah, Minggu (15/9/2024).

Sport 14 September 2024
Ribuan Warga Ikuti Senam Bersama Haornas 2024 di Kota Magelang
Acara senam bersama untuk memeriahkan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-41 tahun 2024 di Kota Magelang, Jawa Tengah, berlangsung semarak, Jumat (13/9/2024). Ribuan warga dari berbagai kalangan memadati Alun-alun Kota Magelang

Jateng 1 September 2024
Progam GABS di Kota Magelang Sukses Digelar, Begini Suasananya
Gerakan Aksi Bergizi Serentak (GABS) sukses digelar di seluruh SMP dan SMA/sederajat di Kota Magelang. Pada momen ini, para pelajar senam bersama, sarapan sehat dan minum tablet penambah darah untuk pelajar putri.