#Karimunjawa
Berita 7 November 2025
Di Karimunjawa, Diwacanakan Ada Transportasi Umum Massal
Moda transportasi umum massal diwacanakan akan membuka trayek di Kecamatan Karimunjawa, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng). Tujuannya untuk memudahkan aksesibilitas masyarakat yang tempat tinggalnya terpencar-pencar jauh.
Berita 18 Oktober 2025
Sampah Plastik di Karimunjawa Bisa Disulap Jadi Bahan Bakar
Penanganan sampah plastik yang jadi biang masalah lingkungan di Karimunjawa, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng) akhirnya menemui titik terang. Melalui teknologi mutakhir, sampah plastik disulap menjadi bahan bakar.
Berita 13 Agustus 2025
Dua Ratus Pejabat Daerah Jateng Akan Diajak Plesiran ke Karimunjawa
Kabupaten Jepara akan menjadi salah satu pusat acara perayaan Hari Jadi Ke-80 Jateng. Salah satu agendanya adalah One Day Trip ke Karimunjawa, dimana akan ada 200 pejabat daerah di Jateng yang akan diajak plesiran ke Karimunjawa.
Jateng 27 Juli 2025
Punya Potensi Besar, Ahmad Luthfi Minta Genjot Promosi Karimunjawa
Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi menaruh perhatian serius dengan potensi wisata di Karimunjawa, Kabupaten Jepara. Bahkan, Ahmad Luthfi meminta agar ekplorasi dan promosi destinasi wisata di Karimunjawa, terus digenjot.
Berita 30 Juni 2025
Wisatawan Karimunjawa Membludak, Tapi Jepara Tak Kebagian Restribusi
Kepulauan Karimunjawa selalu menjadi buruan wisatawan baik domestik maupun mancanegara. Meskipun sering membeludak, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jepara, Jawa Tengah (Jateng) tidak ikut menikmati hasil restribusi wisatanya.






