5 Berita Pilihan Hari Ini: Pesan untuk PPPK-Kampung Sate Kudus
Sejumlah berita menjadi pilihan pembaca Murianews.com, Selasa (23/1/2024). Salah satunya berita yang paling populer tersebut adalah pesan Penjabat (Pj) Bupati Kudus, HM Hasan Chabibie usai melantik sembilan PPPK.