Mengintip Progres Kampung KB di Desa Jati Kulon Kudus
Desa Jati Kulon, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus menjadi Kampung Keluarga Berkualitas (Kampung KB) sejak tahun 2023. Beberapa program seperti penanggulangan stunting dan ketahanan pangan telah dilakukan.