#Kai-daop-4-semarang

Jateng 4 Oktober 2024
Pegawai di Tujuh Stasiun KAI Daop Semarang Dites Urine Tim BNN
Sekitar 150 orang pegawai di tujuh Stasiun KAI Daop Semarang dipilih secara acak untuk dilakukan tes urine. Kegiatan ini merupakan kerjasama PT KAI dengan Badan Narkotika Nasional (BNN), mencegah penyalahgunaan narkotika di lingkungan BUMN tersebut.

Jateng 19 September 2024
13 Orang Meninggal di Perlintasan Kereta Api Daop 4 Semarang
Sebanyak 30 orang menjadi korban kecelakaan di perlintasan kereta api di wilayah PT KAI Daop 4 Semarang sejak Januari hingga 16 September 2024. Dari jumlah itu 13 di antaranya meninggal dunia, 5 orang luka berat dan 12 lainnya luka ringan.

Jateng 3 Mei 2024
KAI Daop 4 Semarang Beri Tarif Khusus Kereta Api, Ini Daftarnya
PT KAI Daop 4 Semarang memberlakukan tarif khusus kereta api dan rute perjalanan atau relasi kereta api jarak jauh. Tarif khusus ini dapat didapatkan untuk pembelian tiket minimal 2 jam sebelum keberangkatan kereta api.

Jateng 26 Maret 2024
Layani Mudik Lebaran, KAI Daop 4 Optimalkan Tiga KA Tambahan
Menghadapi masa Angkutan Lebaran 2024 atau Mudik Lebaran 2024, PT KAI Daop 4 Semarang mengoptimalkan pelayanannya. Di antaranya yakni, mengoperasikan tiga kereta api tambahan dengan enam perjalanan kereta api setiap harinya.