#Kadin-jepara
`
Berita 21 November 2024
PPN 12 Persen, Kadin Jepara Khawatir Pengangguran Meningkat
Ketua Kamar dagang dan industri Kabupaten Jepara (Kadin Jepara), Andang Wahyu Triyanto tegas menolak kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 12 persen. Pasalnya, kebijakan tersebut dikhawatirkan justru akan meningkatkan angka pengangguran.
`
Berita 21 November 2024
Kadin Jepara Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
Kamar Dagang dan Industri Kabupaten Jepara (Kadin Jepara), Jawa Tengah, tegas menolak kenaikan Pajak Pertambahan Nilai 22 persen (PPN 12 persen). Kebijakan pemerintah pusat tersebut dikhawatirkan akan berdampak buruk pada dunia perekonomian.






