Gelandang Argentina Jorge Correa Gabung Malut United
Klub Liga 1 Indonesia, Malut United FC mendatangkan gelandang serang asal Argentina Jorge Ivan Correa. Sang pemain telah tiba di Indonesia dan menandatangani kontrak bersama Laskar Kie Raha, Jumat (26/7/2024).