#Idulfitri-1446-h
Berita 29 Maret 2025
Pemudik Mulai Padati Blora, Puncaknya Arus Mudik Diprediksi Malam Ini
Kendaraan pemudik mulai memadati wilayah Kabupaten Blora, Jawa Tengah, pada Sabtu (29/3/2025). Kepadatan lalu lintas pun terpantau di Bundaran Tugu Pancasila. Lokaksi ini merupakan salah satu titik strategis di pusat Kota Blora.
Berita 29 Maret 2025
Murianews Bagikan Ratusan Nasi Kotak untuk Buka Puasa di Masjid Agung
Portal media online, Murianews turut berpartisipasi dalam kegiatan berbagi kebaikan di bulan Ramadan dengan membagikan 100 nasi kotak untuk berbuka puasa di Masjid Agung Kudus, Jawa Tengah, pada Sabtu (29/3/2025).
Berita 26 Maret 2025
Muhammadiyah Kudus Pastikan Idulfitri 1446 H Jatuh di 31 Maret 2025
Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Kudus (PD Muhammadiyah Kudus), Jawa Tengah memastikan lebaran Idulfitri 1446 H untuk warga Muhammadiyah akan jatuh pada 31 Maret 2025. Ini sesuai dengan Maklumat PP Muhammadiyah yang sudah disampaikan.
Berita 24 Maret 2025
Pemkab Blora Gelar Rakor Kesiapan Lebaran, Ini yang Jadi Sorotan
Dalam rangka menyambut Idulfitri 1446 H, Pemerintah Kabupaten atau Pemkab Blora menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Ekonomi, Keuangan, Industri, dan Perdagangan (EKUINDA) serta Kondusifitas Wilayah di Ruang Pertemuan Setda, Senin (24/3/2025).






