#Hujan-angin
Berita 25 September 2024
Hujan Angin, Warga Grobogan Diminta Lapor Jika Listrik Masih Padam
Warga Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah diminta melaporkan jika listrik masih padam, paska hujan angin, Selasa (24/9/2024) sore hingga malam. Dengan begitu, PLN bisa segera mengetahui titik yang padam dan mengatasi persoalan di lapangan.
Berita 12 Juni 2024
Pohon Tumbang di Hutan Geyer, Arus Lalu Lintas Sempat Tersendat
Hujan deras disertai angin mengakibatkan sebuah pohon tumbang menutup ruas Jalan Raya Solo-Purwodadi. Tepatnya di kawasan hutan Kecamatan Geyer, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah Rabu (12/6/2024) sore, sekitar pukul 16.00 WIB.
Berita 10 November 2023
Angin Kencang, Kantor KPU Kudus Tertimpa Tower
Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kudus, Jawa Tengah, tertimpa tower jaringan saat angin kencang melanda Kecamatan Kota pada Kamis (9/11/2023) petang. Akibatnya, beberapa genteng pun mengalami pecah dan sejumlah reng usuk mengalami patah.




