Dukung Program Gaspol 12, Pemkab Rembang Rilis Film Tanah Tandus
Beragam upaya dilakukan Pemerintah Kabupaten Rembang, Jawa Tengah guna mendukung program Ayo Sekolah Pol (Gaspol) 12 tahun yang dicanangkan beberapa waktu lalu. Salah satunya dengan merilis film Tanah Tandus.