Selasa, 18 November 2025
Disdikpora Kudus, Jawa Tengah mulai menyiapkan teknis penerapan E-Ijazah bagi siswa jenjang SD dan SMP. Pihak sekolah nantinya dapat mencetak sendiri ijazah siswanya.
Penerapan E-Ijazah di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah dipastikan berlangsung pada tahun ajaran ini. Nantinya siswa kelas 6 SD dan kelas 9 SMP sudah bisa mendapatkan E-Ijazah.