Senin, 10 Februari 2025
Produksi padi di Provinsi Jawa Tengah mencapai 8.850.920 ton pada tahun 2024. Angka ini menyokong kebutuhan pangan nasional sebesar 16-17 persen.