Desa Tegalsambi Jepara Jadi Pilot Project Desa Antikorupsi
Desa Tegalsambi, Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah ditetapkan sebagai pilot project desa antikorupsi. Program itu dilaksanakan untuk menciptakan pemerintah dan masyarakat desa yang bersinergitas.