Realisasi BPHTB di Grobogan 51 Miliar, Diklaim Lampaui Target
Realisasi penerimaan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) telah mencapai Rp 51,1 miliar, hingga awal November 2025. Angka tersebut melampaui target di APBD Perubahan 2025 sebesar Rp 40 miliar.