Kamis, 20 November 2025
Pemerintah membuka kembali keran ekspor pasir laut yang sebelumnya dilarang selama 20 tahun. Keran itu dibuka lewat Permendag Nomor 20 Tahun 2024 yang diteken Presiden Joko Widodo beberapa waktu lalu.