#Al-ahli
Sport 29 Juli 2025
Liga Pro Saudi Keras, Riyad Mahrez Peringatkan Messi
Lionel Messi mendapat peringatan langsung dari bintang Al Ahli, Riyad Mahrez, jika benar-benar mempertimbangkan pindah ke Liga Arab Saudi. Dalam wawancara eksklusif bersama CARRE, Mahrez menjelaskan tentang kerasnya Liga Arab Saudi.
Sport 8 Juli 2025
Al Ahli Masih Terus Menguntit Messi, Inter Miami Bergegas Negosiasi
Klub Arab Saudi Al Ahli masih terus berinisiatif mengejar Lionel Messi ditengah kabar Inter Miami akan segera memperpanjang kontraknya. Klub petro dollar ini sepertinya tidak mau menyerah untuk bisa mendapatkan tanda-tangan messi.
Sport 7 Juli 2025
Tawaran ke Messi, Nilainya Bisa Buat Beli Empat Pesawat Boeing 747
Lionel Messi menjadi highlight di bursa transfer musim panas ini. Tawaran dari Al Ahli, klub Arab Saudi, diperkirakan berada pada angka yang super fantastis. Khususnya penggemar Inter Miami, kini semua tengah menahan nafas menunggu apa yang terjadi.
Sport 7 Juli 2025
Al Ahli Makin Agresif Dekati Messi, Miami Waspada Ekstra Tinggi
Bursa transfer internasional menempatkan Lionel Messi menjadi salah satu pemain yang menjadi pusat perhatian. Klub Al Ahli dari Arab Saudi dikabarkan semakin agresif mendekati. Hal ini membuat Inter Miami harus waspada ekstra tinggi.






