#Polresta-Pati
Berita 3 Oktober 2023
Polisi Pati Dalami Kasus Penganiyaan Sopir di Pantura Juwana
Kepolisian Sektor (Polsek) Juwana masih melakukan pendalaman terkait kasus penganiyaan sopir bernama Sukirno di jalan Pantura Juwana-Pati yang terjadi beberapa pekan lalu. Pasalnya, hingga kini identitas pelaku penganiayaan tersebut belum diketahui.
Berita 25 September 2023
Jelang Pemilu, Ratusan Personel di Pati Dilatih Atasi Demo Ricuh
Ratusan polisi di Kabupaten Pati, Jawa Tengah dilatih mengatasi demo ricu yang memungkinkan terjadi saat Pemilu 2024. Total terdapat 700 personel gabungan dari berbagai satuan yang dilatih melalui simulasi di Halaman Stadion Joyokusumo, Senin (25/9/2
Berita 2 September 2023
Jelang Pemilu, Dalmas Polresta Pati Dilatih Hadapi Massa
Satuan Samapta Polresta Pati menggelar latihan peningkatan kemampuan pasukan Dalmas Polri di Halaman Mapolresta Pati, Sabtu (2/09/2023). Ratusan pasukan Polresta Pati dilatih untuk mengendalikan massa menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
Berita 23 Agustus 2023
Kurangi Polusi di Pati, Polisi dan Perhutani Tanam Seribu Pohon
Polresta Pati menggandeng Perhutani KPH Pati menanam seribu bibit pohon di hutan Desa Regaloh, Kecamatan Tlogowungu, Rabu (23/8/2023) pagi. Penanaman ini bertujuan untuk menghijaukan dan mengurangi polusi di Bumi Mina Tani.
Berita 19 Agustus 2023
Polresta Pati Autopsi Jenazah Korban Tikam saat Nonton Dangdut
Polresta Pati melakukan autopsi jenazah warga Desa Mojoagung, Kecamatan Trangkil, Kabupaten Pati, Supri, yang meninggal usai ditikam saat nonton dangdut. Autopsi dilakukan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) RAA Soewondo, Sabtu (19/8/2023).
Berita 10 Juli 2023
Operasi Patuh Candi: Ini Sasaran Polresta Pati Selama Dua Pekan
Polresta Pati menggelar Operasi Patuh Candi selama dua pekan ke depan, terhitung mulai Senin (10/7/2023) hingga Minggu (23/7/2023) mendatang. Selama itu, petugas bakal menyasar pengendara yang tidak mematuhi tata tertib lalu lintas.
- 1
- ...
- 8
- 9
- 10
- Berita Sebelumnya






