Meta AI WhatsApp, Ini Fungsi dan Cara Menggunakannya
Aplikasi percakapan dan perpesanan WhatsApp (WA) sangat populer bagi pengguna smartphone saat ini. Hal ini tak mengherankan karena banyak manfaat yang didapat dari penggunaan WhatsApp untuk menunjang aktivitas sehari-hari.