#Manchester-united
Sport 19 Agustus 2025
FIFA Pertimbangkan Gelar Piala Dunia Antarklub Dua Tahun Sekali
Piala Dunia Antarklub dipertimbangkan FIFA (Federasi Sepak Bola Dunia) untuk digelar dua tahun sekali. Wacana ini mengemukan setelah sejumlah klub mendorong FIFA untuk menggelar turnamen dengan durasi dua tahunan sekali.
Sport 19 Agustus 2025
Disikat Arsenal, Salah Satu Bek Manchester United Ingin Hengkang
Kekalahan Manchester United dari Arsenal di laga perdana Liga Inggris 2025/2026, kembali memunculkan rumor di tubuh Setan Merah. Sejumlah pemain masih dilaporkan terus mencari jalan keluar meninggalkan Old Trafford.
Sport 18 Agustus 2025
Manchester United Ingin Bangkit, Tapi Arsenal Menunda Momentumnya
Kemenangan Arsenal 1-0 di kandang Manchester United disambut kegembiraan oleh pelatih mereka Mikel Arteta. Kemenangan ini setidaknya memadamkan momentum yang dibangun MU, atau setidaknya menunda awal kebangkitan mereka.
Sport 18 Agustus 2025
Man City, Liverpool, Arsenal Menggebrak, MU dan Chelsea Tergeletak!
Pertandingan perdana Liga Inggris yang melibatkan klub-klub besar telah menunjukan hasil awal. Man City, Liverpool dan Arsenal tampil menggebrak, sementara MU dan Chelsea harus tergeletak. Meski baru awal, semua menarik untuk disimak.
Sport 15 Agustus 2025
Manchester United Sepakat Rekrut Bintang Brighton, Nilainya Wow!
Tak mau kalah dengan rival sekotanya, Manchester United kembali melakukan pergerakan mengejutkan di bursa transfer. Meski sudah mendatangkan sejumlah pemain baru, Setan Merah dilaporkan mencapai kesepakatan dengan Brighton Hove Albion
Sport 13 Agustus 2025
Resmi di Barcelona, Rashford Mulai Berani Kritik Manchester United
Bintang penyerang asal Inggris Marcus Rashford mulai berani menyampaikan kritik terbuka pada Manchester United yang pernah dibelanya. Melalui wawancaranya di podcast Rest Is Football bersama Gary Lineker, Rashford menilai proses transisi di MU belum
Sport 11 Agustus 2025
Fermin Lopez Tak Mau Pergi, Manchester United Gigit Jari
Upaya Manchester United untuk bisa mendapatkan Fermin Lopez, gelandang muda Barcelona sepertinya mustahil terjadi dalam waktu dekat ini. Pasalnya, pemain muda Barca ini menyatakan tidak mau pergi dari klub raksasa Cataloni ini.
Sport 9 Agustus 2025
Tentang Perselisihannya Dengan Ronaldo, Erik ten Hag Klarifikasi
Erik ten Hag, mantan pelatih Manchester United yang saat ini menjadi pelatih kepala Bayer Leverkusen, memberi klarifikasi mengenai hubungan dirinya dengan Ronaldo. Saat masih menjadi pelatih Manchester United, pelatih asal Belanda ini disebut terliba
Sport 9 Agustus 2025
Sambut Sesko, Manchester United Resmikan Pusat Latihan Baru Carrington
Manchester United meresmikan fasilitas pelatihan tim utama mereka yang baru di Carrington, Kamis (8/8/2025). Training Camp Setan Merah yang baru ini selesai direnovasi dengan biaya £50 juta yang berlangsung selama satu tahun.
Sport 9 Agustus 2025
Garnacho Sepakat ke Chelsea, Tinggal Tunggu Manchester United
Pemain Manchester United asal Argentina, Alejandro Garnacho dikabarkan mencapai kesepakatan pribadi dengan Chelsea. Menurut pakar transfer ternama Fabrizio Romano, Garnacho saat ini tinggal menunggu negosiasi antara Chelsea dan Manchester United.
Sport 8 Agustus 2025
Aturan Ketat Amorim Sudah Menunggu Benjamin Sesko
Benjamin Sesko dikabarkan semakin dekat bergabung dengan Manchester United yang dilatih Amorim dengan kesepakatan senilai £74 juta. Striker muda asal Slovenia tersebut dikabarkan lebih memilih tawaran dari Setan Merah dibandingkan Newcastle,
Sport 8 Agustus 2025
Benfica dan Real Betis Bersaing Rekrut Antony dari Manchester United
Menjelang bergulirnya musim baru, masa depan Antony di Manchester United masih belum menemui kejelasan. Winger asal Brasil itu terus mencari klub baru setelah masuk dalam daftar pemain yang siap dilepas oleh Setan Merah.
Sport 6 Agustus 2025
Liverpool Juara Liga Inggris 2025/2026 versi Opta, Percaya?
Situs terkenal Opta melakukan pengolahan statistik untuk meprediksi juara Liga Inggris 2025/2026. Berdasarkan hasil pengolahan statistik yang dilakukan menggunakan super komputer, Opta menunjuk Liverpool sebagai kandidat kuat juara.
Sport 6 Agustus 2025
Bintang Manchester United Bikin Tertawa di Dunia Maya
Bintang muda Manchester United, Amad Diallo, membuat dunia maya tertawa besar, setelah menggunggah sebuah foto di Instagram. Pemain asal Pantai Gading itu mengunggah foto editan yang menunjukan dirinya memegang trofi Ballon d’Or.
Sport 4 Agustus 2025
Pogba Menunjukan Tanda Segera Kembali Bermain Sepak Bola
Setelah tahun-tahun yang penuh liku, pemain asal Prancis Paul Pogba dikabarkan segera bermain kembali. Sempat menghilang karena cedera dan skandal doping, mentan bintan Manchester United dan Timnas Prancis ini, menunjukan tanda-tanda segera kembali.
Sport 4 Agustus 2025
Pendekatan Manchester United untuk Fermin Lopez Tak Signifikan
Spekulasi tentang kepindahan bintang Barcelona, Fermin Lopez ke Manchester United disebut jauh dari ekspetasi. Fabrizio Romano mengkonfirmasi kabar tentang Manchester United yang bersedia menggelontorkan dana lebih dari 70 juta Euro untuk Fermin Lope
Sport 4 Agustus 2025
Untuk Mendaftar di La Liga, Barcelona Akan Jual Tiga Pemain
Untuk bisa segera mendaftarkan ke La Liga Spanyol, Barcelona dilaporkan akan segera melakukan manuver di bursa transfer musim panas ini. Mereka dikabarkan akan segera melikuidasi tiga pemain kunci agar mendapatkan ruang finansial.
Sport 4 Agustus 2025
Bruno Fernandes Saja Sadar Apa yang Jadi Penyebab MU Tampil Buruk
Kapten tim Manchester United Bruno Fernandes baru saja menyebutkan jika penampilan Setan Merah Manchester United terkesan malas saat melakoni laga pramusim dengan Everton di di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta baru-baru ini.
Sport 31 Juli 2025
Alasan Gyokeres Tolak MU Terungkap, Siap Debut di Arsenal
Viktor Gyokeres, penyerang terbaru Arsenal, mengungkapkan alasan mengapa dirinya lebih memilih The Gunners daripada Manchester United. Pemain asal Swedia ini mengaku sudah sejak awal ingin bergabung dengan Arsenal di bursa transfer musim panas ini.
Sport 29 Juli 2025
Sancho Dapatkan Pintu Keluar, Dortmund Bersiap Merekrutnya
Masa depan pemain Manchester United, Jadon Sancho mendapatkan setitik harapan untuk bisa mendapatkan pintu keluar dari Manchester United. Pemain asal Inggris ini dikabarkan akan kembali ke Borussia Dortmund, yang pernah menampungnya.
- 1
- ...
- 4
- 5
- 6
- Berita Sebelumnya






