#GROBOGAN
Berita 20 Mei 2024
Ajak Pelajar Disiplin, Polres Grobogan Bikin Barbershop Gratis
Ajak pelajar untuk disiplin, Satsamapta Polres Grobogan mengadakan program potong atau barbershop gratis untuk para pelajar dengan tukang cukur profesional. Sasarannya yakni para pelajar SMKN 2 Purwodadi, Senin (20/5/2024).
Berita 17 Mei 2024
Hari Buku Nasional, ASN di Grobogan Diminta Sedekah Satu Buku
Tanggal 17 Mei hari ini diperingati sebagai Hari Buku Nasional. Pada momentum ini, setiap Aparatur Sipil Negara atau ASN di Grobogan, Jawa Tengah diminta untuk sedekah satu buku yang nantinya diserahkan kepada taman baca masyarakat atau TBM.
Edukasi 16 Mei 2024
PPDB Jateng 2024! Ini Daftar Zonasi PPDB SMA di Grobogan
Buat yang mau melanjutkan pendidikan ke jenjang SMA, harap bersiap-siap untuk menentukan pilihan sekolah idaman. Jangan lupa untuk melihat daftar zonasi Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB supaya kesempatan untuk diterima lebih besar.
Berita 15 Mei 2024
Digelar Dua Hari, Job Fair Grobogan Sediakan 9.875 Lowongan Kerja
Pemkab Grobogan melalui Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Grobogan kembali menggelar Job Fair, Rabu – Kamis (15-16/5/2024) di Gedung Wisuda Budaya Purwodadi. Total ada sebanyak 9.875 lowongan kerja yang tersedia.
Berita 13 Mei 2024
Grobogan Juga Tak Ada Calon Bupati Independen di Pilkada 2024
KPU Grobogan memastikan tak ada calon bupati dan calon wakil bupati independen pada Pilkada 2024 sebagaiman daerah lain di eks karesidenan Pati. Hal itu setelah tak ada pelamar dalam sepekan pendaftaran yang dibuka KPU setempat.
Berita 11 Mei 2024
Pilkada Grobogan 2024
Pilkada Grobogan: Nasdem Serahkan Berkas Hadi dan Totok ke DPP
DPD Nasem Grobogan menyerahkan berkas pendaftaran Setyohadi dan Bambang Pujiyanto ke DPW dan DPP. Langkah itu dilakukan setelah DPD Nasdem Grobogan menggelar rapat pleno desk Pilkada di kantor setempat, Jumat (10/5/2024).
Sport 10 Mei 2024
Tim Popda Grobogan Butuh Tambahan Dua Pemain ke Tingkat Jateng
Tim sepak bola Popda Grobogan bersiap diri ke Popda Jateng (Pekan Olahraga Pelajar Daerah Jawa Tengah) usai sukses juara di Popda Karesidenan. Tim Popda Grobogan akan menambah setidaknya dua pemain tambahan untuk memperkuat tim.
- 1
- ...
- 33
- 34
- 35
- Berita Sebelumnya






