Postingan Terbaru

Kudus 9 Februari 2025
Peringati HPN, PWI Kudus Tanam 200 Bibit Pohon Fikus di Lereng Muria
Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN), Persatuan Wartawan Indonesia atau PWI Kudus menggelar aksi penanaman pohon fikus di lereng Gunung Muria, tepatnya di kawasan Wisata Rejenu, Japan, Kudus, Minggu (9/2/2025).

Sepakbola 9 Februari 2025
Patrick Kluivert Pantau Pertandingan Dewa United vs Persija di Liga 1
Pertandingan BRI Liga 1 2024/25 antara Dewa United FC versus Persija Jakarta, terasa istimewa. Pasalnya, laga di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, pada Sabtu (8/2/2025) malam WIB itu disaksikan pelatih timnas Indonesia Patrick Kluivert.

Blora 9 Februari 2025
Tiga Korban Kecelakaan Kerja di PKU Muhammadiyah Blora Dirujuk ke Solo
Kecelakaan kerja terjadi pada proyek pembangunan RS PKU Muhammadiyah Blora, Jawa Tengah, Sabtu (8/2/2025). Di mana, derek jangkung atau crane jatuh dan mengakibatkan empat orang meninggal serta sembilan orang lainnya luka-luka.

Kudus 9 Februari 2025
Banjir di Jetis Kapuan Kudus Belum Surut, Jalan Masih Tergenang
Desa Jetis Kapuan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah masih tergenang banjir. Genangan air menggenangi daerah RT 2 RW 3 dengan ketinggian berkisar 30 hingga 40 centimeter atau sekitar selutut orang dewasa.

Blora 9 Februari 2025
Muhammadiyah Blora Siap Bantu Keluarga Korban Kecelakaan Kerja
Kecelakaan kerja terjadi pada proyek pembangunan RS PKU Muhammadiyah Blora, Jawa Tengah, Sabtu (8/2/2025). Di mana, derek jangkung atau crane jatuh dan mengakibatkan empat orang meninggal serta sembilan orang lainnya luka-luka.

Kudus 9 Februari 2025
Kerugian Kecelakaan Mobil di CFD Kudus Rp 30 Juta, Pengemudi Mahasiswa
Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan dr Loekmono Hadi turut Desa Panjunan, Kecamatan Kota, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah. Peristwa naas itu terjadi pada Minggu (9/2/2025) pagi saat Car Free Day (CFD) di Alun-alun Kudus.

Kudus 9 Februari 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Freed Tabrak Tiga Kendaraan Parkir di CFD Kudus
Peristiwa kecelakaan terjadi di Jalan dr Loekmono Hadi Kudus, Jawa Tengah. Sebuah mobil Honda Freed putih menabrak deretan kendaraan yang terparkir di ruas sebelah kanan Jalan dr Loekmono Hadi saat Car Free Day (CFD).
- 1
- 2
- 3
- 4
- Berita Sebelumnya