Kenalan dengan Fitria Desmayanti, Wisudawan Terbaik UMK
Fitria Desmayanti mahasiswa program studi (prodi) Pendidikan Bahasa Inggris, Universitas Muria Kudus (UMK), Kudus, Jawa Tengah menjadi wisudawan terbaik UMK periode ke-73 tahun 2024, dengan IPK 3,8.