#Wisata-kudus
`
Berita 16 April 2024
Puncak Kunjungan Wisata di Kudus Diprediksi Terjadi Besok
Puncak kunjungan wisatawan ke sejumlah objek wisata di Kudus, Jawa Tengah, diprediksi akan terjadi Rabu (16/4/2024) besok. Sejumlah objek wisata yang menyelenggerakan tradisi memperingati Lebaran Ketupat akan menjadi sasarannya.






