Rabu, 19 November 2025
Aksi begal kembali terjadi di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Kali ini, seorang perempuan menjadi korban hingga terjatuh.