Menilik Suasana UTBK UI yang Diikuti 55 Ribuan Peserta
Pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) di Universitas Indonesia (UI). Berlangsung mulai Rabu (23/4/2025) hari ini hingga 30 April 2025 mendatang. Jumlah pesera yang mengikutinya adalah sebanyak 55.214 orang.