#Uruguay-sabet-peringkat-ketiga
`
Sport 14 Juli 2024
Copa America 2024
Kalahkan Kanada, Uruguay Sabet Peringkat Ketiga Copa America 2024
Timnas Uruguay akhirnya berhasil menyabet peringkat ketiga di ajang Copa America 2024. Dalam perebutan tempat ketiga di Bank of America Stadium, Charlotte, Minggu (14/7/2024), Uruguay berhasil mengalahkan Kanada lewat drama adu penalti.






