Khotbah Jumat: Larangan Bekerja Sama dalam Kemaksiatan
Manusia adalah makhluk sosial artinya adalah makhluk yang tidak dapat hidup sendiri. Dengan demikian, antara orang satu dengan yang lain tentu saling membutuhkan dan perlu saling membantu atau bekerja sama.