#Tim-multinasional-indonesia
`
Gagasan 9 September 2024
Menanti Kejutan Lain dari Tim Multinasional Indonesia
TIMNAS INDONESIA dibawah pelatih Shin Tae-yong masih terus menciptakan kejutan. Kolaborasinya dengan Erick Thohir dalam menciptakan ’Tim Multinasional Indonesia' kini telah mengejutkan Asia dan mungkin sudah mulai mengusik dunia.






